Bikin Heboh : Meliani Siti Sumartini, Berhijab dan Bertalenta

Meliani Siti Sumartini
AbadijayaNEWS - Kenalkah anda dengan Meliani Siti Sumartini gadis belia brumur 15 tahun yang sedang belajar gitar, Mel mengupload video gitar cover lagu “Hourglass- Lamb Of God” band kesukaannya dan juga band kesukaan presiden Jokowidodo. Baru-baru ini ramai dibicarakan di media sosial tentang Mel yang bisa bermain gitar mendapatkan komen-komen yang sangat bagus.

Dilihat dalam video Mel bermain gitar sebelum berangkat sekolah, pada usianya yang belia gadis ini sudah membuktikan jari-jemarinya yang lincah bermain gitar, suatu saat dia akan menjadi gitaris profesional. Kemarin 7 Januari 2015 metalinjection.net membuat berita tentang Mel “Young Indonesian Girl’s Crushing LAMB OF GOD Cover Will Blow You Away.”  

Banyak anak-anak metal luar negeri yang memuji videonya di Youtube tersebut. “Omg. How old is she? She looks like 14 ? Whats a little kid doing with that big talent? Amazing., Tulis Amy Duan
“Awesome shreds! Hails from Costa Rica. HORNS UP. Is metal music popular amongst your friends? Is it something only you found interesting among your circle of friends or family? Are there local shows you can attend? Tell me about metal in Indonesia,” tulis André McMosh.
Walaupun suka musik metal Meliani Siti Sumartini yang masih berusia 15 tahun tersebut tidak tampak seperti anak metal, ia tetap berhijab layaknya anak sekolahan lainya.

Lihat Videonya dibawah ini :


SHARE Untuk Meliani Siti Sumartini Yah
pageads
Tag : Video

Related Post: